Menghapus Aplikasi Pihak Ketiga pada Akun Google

Secara umum aplikasi pihak ketiga merupakan bagian layanan yang disediakan google untuk para pemilik aplikasi atau situs dalam rangka mempermudah proses login pada situs atau aplikasi pihak ketiga menggunakan layanan/akun google. Misalnya, Anda bisa login ke halaman Disqus menggunakan akun Google atau juga seperti  ke Layanan wordpres.org dan jenis lainnya.

Akses aplikasi pihak ketiga ini biasanya memiliki beberapa akses tertentu seperti, melihat alamat email, Melihat info pribadi Anda, termasuk info pribadi Anda yang tersedia untuk publik. Jika Anda tidak merasa yakin dengan aplikasi pihak ketiga yang sudah atau pernah ditambahkan, maka Anda bisa mencabut aksesnya.

Ikuti langkah – langkah berikut ini untuk menghapus aplikasi pihak ketiga pada akun google

  1. Masuk ke halaman akun atau ke myaccount.google.com

    mengahpus-aplikasi-ketiga-akun-google-root93

  2. pada halaman pencarian ketikan “Aplikasi pihak ketiga dengan akses akun”

    cara-hapus-aplikasi-pihak-ketiga-akun-google

  3. Nanti akan muncul tampilan seperti diatas, Anda dapat memilih salah satu aplikasi pihak ketiga yang ingin Anda hapus aksesnya
  4. Klik Hapus Akses untuk menghapus akses yang pernah diberikan


   

0 Response to " Menghapus Aplikasi Pihak Ketiga pada Akun Google"

Post a Comment

Komentar yang Anda kirim akan terlebih dahulu di moderasi oleh Admin